Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Sejak merilis kamera M10 tiga tahun lalu, akhirnya kini Leica memperkenalkan kamera Monochromterbarunya yang terinspirasi berdasarkan desain M10.
Kamera M10 Monochrom baru memiliki desain dan fitur M10, seperti bodi yang lebih ramping dan konektivitas nirkabel, tetapi dengan sensor hitam-putih 40 megapiksel baru.
Sejak dirilis pada tahun 2012, versi Monochrom menjadi salah satu kamera digital paling kontroversial Leica.
Pasalnya kamera ini memiliki fisik digital tetapi tak dapat memotret foto berwarna dan menjadi kesulitan para fotografer.
Baca Juga
-
Diguyur Hujan, Hashtag #BanjirJakarta2020 Trending di Twitter
-
Bermula dari Game, Gadis Ini Berhasil Kenalan Bareng Cowok Manis
-
Dibekali dengan Layar Sentuh, Leica Rilis Mirrorless SL2
-
Seri Me (Typ 240), Kamera Besutan Leica dengan Harga Terjangkau
-
Rilis Seri Terbaru, Kamera Leica Q2 Dibekali Sensor 47 Megapiksel
Dilansir dari lama The Verge, menurut Leica Monochrom menghasilkan gambar hitam-putih yang lebih baik daripada gambar yang dikonversi dari kamera warna.
Warna yang dihasilkan akan lebih detail memiliki jangkauan dinamis yang lebih baik dan memiliki tampilan unik yang tidak dapat ditiru kamera lain.
Kamera Leica M10 Monochrom terbaru adalah yang pertama dengan sensor unik yang dibuat khusus untuk pecinta fotografi hitam-putih.
Leica membekali kamera ini dengan Chip full-frame 40 megapiksel baru berbeda dari sensor warna 47 megapiksel yang ada di Leica Q2 dan SL2.
Kamera ini juga memiliki rentang ISO 160 hingga 100.000 yang merupakan ujung rendah dan tinggi lebih baik dibandingkan dengan model sebelumnya.
Meskipun kamera M10 Monochrom memiliki fitur dan kemampuan jauh lebih sedikit daripada M10-P yang menjadi dasarnya, namun M10 Monochrom masih dibanderol dengan harga yang lebih tinggi.
Leica menjual kamera M10 Monochrom dijual seharga 8.295 dolar US atau Rp 113 juta dan sudah bisa didapatkan di toko Leica.
Terkini
- Bocoran Terbaru Chipset MediaTek Dimensity 1100, Ini Detailnya
- Dorong Pemerataan, Telkomsel dan Huawei Indonesia Perluas Jaringan 4G LTE
- Asus ZenBeam Latte L1 Dikenalkan, Proyektor Sekaligus Speaker Portabel
- Sasar Pasar Offline, HP Baru Infinix Indonesia Dijual Lewat Gerai Erafone
- Samsung Galaxy S21 Plus 5G Tawarkan Banyak Perbedaan, Apa Saja?
- Samsung Siapkan Stylus S Pen Pro, Apa Bedanya dibanding S Pen?
- Samsung Galaxy Buds Pro, Tawarkan Kualitas Suara Epic untuk Tiap Momen
- Ikut Tren, iPhone Garap HP dengan Sidik Jari Dalam Layar?
- Apa Itu TV Digital? Simak Berikut Penjelasan dan Kelebihannya
- Bocoran Anyar, Mode Rank Siap Hadir ke Call Of Duty Cold War?
Berita Terkait
-
Dikonfirmasi, Honor V40 Dibekali Kamera Utama 50MP
-
4 Berita Terkini: Cara Kerja Aplikasi Flightradar24, Samsung ISOCELL 200MP
-
Samsung Siapkan ISOCELL 200MP, Sensor Kamera yang Diklaim Melebihi Mata
-
Desain Paten Bocor, Samsung Siapkan HP dengan Kamera di Bawah Layar
-
Dirilis di Indonesia, Samsung Galaxy A02s Dijual Rp 1 Jutaan
-
HP iPhone Ini Bikin Kebingungan, Ada yang Tahu Apa yang Aneh?
-
Ramai di 2021, Teknologi Ini Diprediksi Jadi Andalan HP Flagship
-
Andalkan 4 Sensor, Fitur Kamera Samsung Galaxy M51 Janjikan Foto Apik
-
Superior dengan 4 Sensor, Samsung Galaxy M51 Tawarkan Hasil Foto Ciamik
-
Xiaomi Mi 10i Siap Dirilis, Diprediksi Bawa Kamera 108 MP