Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Kini belanja online shop menjadi salah satu gaya hidup baru, setelah membeli barang yang paling dinanti setelahnya adalah teriakan paket dari pengantar barang atau kurir.
Namun tak jarang pula jika kini pengantar barang atau kurir langsung menghubungi nomor penerima saat akan mengantar barang.
Biasanya mereka akan menghubungi nomor penerima melalui WhatsApp untuk meminta petunjuk jalan atau memberitahu jika akan mengantar paket.
Seiring dengan kemudahan dann fitur stiker WhatsApp, para kurir ini memanfaatkannya untuk memberitahu penerima jika ada paket.
Baca Juga
-
Nenek Pakai iPhone 11 Pro Bikin Iri, Netizen: Insecure Aku Melihatnya
-
Pedih, Ini 5 Hero Marksman Terbaik Mobile Legends Agustus 2020
-
Debat Tentang Merek HP dan Laptop, Interaksi Netizen Ini Bikin Ngakak
-
Foto Profil Kurir Paket Ini Bikin Gemas, Netizen: Mendalami Peran
-
Google Doodle Hari Ini Terima Kasih pada Kurir Pengirim Barang
Seperti percakapan salah satu netizen dengan kurir satu ini, hampir tiap kali menerima paket kurir ini akan mengirimkan stiker bergambar meme kadal raksasa dengan membawa paket.
Meme kadal yang memanjat pagar yang pernah viral ini digunakan untuk memeberitahu penerima jika akan ada paket yang datang.
Percakapan yang terjadi berulang-ulang ini pun lantas diunggah di akun @txtdarionlshop dan mengundang komentar dari netizen.
''Terlalu akrab'' tulis netizen di Twitter.
''Punya 3 nomer mas jnt dengan beda beda orang wkwkwk'' komentar netizen yang akrab juga dengan penngantar barang.
''Kok aku gak pernah di chat?'' tulis netizen lainnya di Twitter.
''Abangnya juga nyimpen nomerku wkwk'' komentar netizen lainnya.
''Kalo aku sampe mas-mas jnt nya juga ikutan order parfumku karena kepincut tiap aku story wa selalu nonton'' tulis komentar netizen lainnya.
Unggahan percakapan kurir dengan penerima paket ini viral di Twitter hingga mendapatkan lebih dari 13 ribu likes.
Tag
Terkini
- Resmi Rilis, Samsung Galaxy Buds Pro Dilengkapi Peredam Bising Super Cerdas
- Mewahnya Samsung Galaxy S21danSamsung Galaxy S21 Plus
- Percepat Pemulihan Ekonomi, Huawei Dorong Optimalisasi Teknologi Digital
- Sebelum Ganti Aplikasi Chat, Ini Perbedaan WhatsApp dan Signal
- Xiaomi Masuk Blacklist AS, Bahkan Disebut Perusahaan Militer Komunis
- 4 Berita Terkini: Resmi Rilis Samsung Galaxy S21, S21 Plus, dan S21 Ultra
- Samsung Galaxy S21 Ultra Tawarkan Pengalamanan Terbaik, Berapa Harganya?
- Resmi Rilis, Apa yang Ditawarkan Samsung Galaxy S21 dan Galaxy S21 Plus
- Resmi Rilis, Ini Harga Samsung Galaxy S21, S21 Plus, dan S21 Ultra di Indonesia
- Susul Seri Sebelumnya, Teaser Asus ROG Phone 4 Mulai Beredar
Berita Terkait
-
Curhatan Kurir Paket dapat Alamat Super Nyeleneh, Bikin Netizen Kesal
-
Bawa Paket Besar Ketika Hujan, Driver Ojol Ini Bikin Netizen Sedih
-
Kado Tahun Baru 2021, Smartfren Tawarkan Extra Unlimited Semalaman
-
Paket Datang Terlalu Cepat, Ulasan Pembeli Ini Malah Bikin Netizen Emosi
-
Agar Tak Disangka Penagih Utang, Kurir Gunakan Trik Kocak Ini
-
Mudahkan Pelanggan Akses Mola TV, Telkomsel Hadirkan Paket Bundling Premium
-
Minta Shareloc Alamat di WA, Kurir Ini Malah Dapat Foto Tak Terduga
-
Iklan Paket Internet Lawas Bikin Netizen Heran, 1 MB untuk 1 Hari?
-
Xiaomi Siapkan Paket Akhir Tahun untuk Pembelian Langsung
-
Salah Beli iPhone Karena Nggak Baca Deskripsi, Admin Online Shop Diamuk