Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Piala Dunia Qatar 2022 sudah memasuki fase akhir penyisihan grup, di mana pada grup E, bakal ada laga Jepang vs Spanyol dan Kosta Rika vs Jerman.
Perlu disimak bahwa saat ini Spanyol duduk di puncak klasemen dengan koleksi empat poin, unggul satu poin dari Jepang yang duduk di peringkat dua.
Sementara itu Kosta Rika duduk di peringkat tiga klasemen dengan koleksi tiga poin poin, unggul dua poin dari Jerman yang duduk di peringkat terbawah.
Fakta menarik, Jepang baru menang sekali dari empat pertandingan Piala Dunia terakhir yang mereka ikuti. Ini berkebalikan dengan Spanyol yang belum terkalahkan selama tujuh pertandingan terakhir mereka, dengan tiga kemenangan dan empat kali seri.
Baca Juga
Beralih ke Kosta Rika vs Jerman, ini adalah pertemuan kedua mereka di aman sebelumnya Jerman menang 4-2 atas Kosta Rika di Piala Dunia 2006.
Jerman mencatatkan penguasaan bola terburuk saat melawan Spanyol pekan lalu, di mana mereka cuma bisa menguasai pertandingan 35,9 persen. Ini memecah rekor terburuk mereka di 1986 melawan Maroko.
Kamu tentu bisa menyaksikan dua laga penting di atas melalui gadget kesayangan, dapat melalui laptop, PC, tablet atau bahkan HP.
Laga tersebut bakal disiarkan pada 2 Desember dini hari.
Berikut ini merupakan jadwal lengkap pertandingan Piala Dunia 2022 Grup E serta link live streaming.
- Pertandingan Jepang vs Spanyol: 2 Desember 2022 pukul 02.00 WIB. (Klik link live streaming di SINI)
- Pertandingan Kostarika vs Jerman: 2 Desember 2022 pukul 02.00 WIB. (Klik link live streaming di SINI)
Itulah jadwal lengkap dan link live streaming Piala Dunia 2022 grup E antara Polandia vs Argentina dan Arab Saudi vs Meksiko. Kira-kira siapakah yang bakal lolos dari fase grup?
Tag
Terkini
- Spesifikasi Infinix Inbook X2 Gen 11: Laptop Rp 6 Juta dengan Bodi Tipis dan Fitur Bersaing
- Laris Manis, Redmi Note 12 Turbo Langsung Ludes Sesaat Setelah Dijual
- Daftar TWS dan Smartwatch Baru Xiaomi Indonesia
- iQOO dan Vivo Mau Merger, Ini Sebabnya
- Vivo T2 5G Diprediksi Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasinya
- Cara Download Video TikTok Jadi MP3, Bisa untuk Alarm Sahur
- Xiaomi 12 Lite AnTuTunya Berapa? Simak Detailnya di Sini
- Harga HP Vivo Terbaru April 2023, Terbaru V27 5G dan V27e
- Harga HP Oppo Terbaru April 2023, Ada Produk Baru di Seri Reno
- Jelang Perilisan, Harga dan Spesifikasi Asus ROG Phone 7 Bocor ke Publik
Berita Terkait
-
Link Live Streaming Sidang Isbat Ramadhan 1444 H
-
Live Streaming Masih Menjanjikan, Nimo TV Hadirkan Perubahan Strategi Bisnis
-
Link Live Streaming dan Jadwal MPL Hari Ini: Ada Big Match ONIC vs RRQ
-
Cara Nonton Galaxy Unpacked 2023, Jadi Saksi Perilisan HP Flagship Samsung
-
Link Live Streaming M4 World Championship Mobile Legends Hari Ini, 3 Januari 2023
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Filipina Piala AFF
-
Link Live Streaming Nonton Kembang Api Tahun Baru 2023, Tersedia dari Berbagai Negara
-
Link Live Streaming Indonesia vs Thailand Piala AFF 2022, Dukung Timnas!
-
Cara Menonton Live Streaming BRI LIGA 1 di HP dan Laptop, Pasti Aman
-
Meningkat Drastis Usai Piala Dunia 2022, Akun Instagram Messi Punya 80 Juta Followers Palsu?