Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Riot Games telah mengumumkan League of Legends Wild Rift hadir sebagai game mobile. Game MOBA League of Legends mobile ini sedang dalam tahap pengembangan.
League of Legends mobile sendiri hadir sebagai game MOBA yang diadaptasi dari League of Legends yang berada PC.
Namun Riot Games sejak awal mengakui kalau berusaha menghadirkan pengalaman game MOBA League of Legends versi PC ke game mobile.
Namun sebagai game mobile, League of Legends Wild Rift pastinya punya perbedaan dengan game PC League of Legends.
Baca Juga
Lalu apa saja perbedaan antara League of Legends mobile dengan versi game PC? Menurut Dotesports, ada beberapa perbedaan yang mendasar dari dua game ini.
Perbedaan pertama ada di Map dan gameplay yang digunakan game MOBA ini. League of Legends Wild Rift memakai map yang dioptimalkan untuk bermain dengan smartphone.
Karena itu, Riot Games menghilangkan sejumlah kontur di map League of Legends mobile. Versi PC punya map dengan kontur yang lebih kaya dan menantang.
Untuk gameplay, ada pada Hero League of Legends yang digunakan. Versi game mobile, level tertingginya dibatasi hanya 15 saja.
Selain itu, League of Legends mobile akan dapat gold jika berdiri di dekat minion. Jika melakukan last hit, akan dapat lebih banyak gold.
Perbedaan kedua ada di sisi kontrol. Versi mobile game MOBA ini akan memakai kontrol mirip dengan Mobile Legends dan Arena of Valor.
Riot Games juga menghilangkan sistem ward di League of Legends mobile. Ada beberapa map yang gelup, sehingga pemain butuh bertarung untuk mendapatkan vision atas lawan.
Perbedaan ketiga dari segi jumlah hero, League of Legends Wild Rift akan dapat hero lebih sedikit dibandingkan versi PC.
League of Legends di PC memiliki 145 hero yang bisa digunakan. Namun dalam versi game mobile hanya mendapatkan 40 hero.
Soal animasi, tidak akan ada perbedaan yang terlalu signifikan antara League of Legends PC dengan versi game mobile.
Riot Games juga melakukan pembatasan item serta rune, terutama teleport. Pemain harus membeli terlebih dahulu teleport sebelum menggunakannya.
Lalu adanya Rune atau keystone di League of Legends Wild Rift yang berguna untuk meningkatkan kemampuan hero game MOBA ini.
Dengan perbedaan di atas, bukan berarti League of Legends mobile akan kalah seru dari versi PC. Pasalnya sebagai game mobile, harus disesuaikan untuk bermain di smartphone.
Tag
Terkini
- Honkai: Star Rail Akan Rilis di PS5 pada 11 Oktober 2023
- Tears of Themis Hadirkan Event Oath to Joy pada September 2023
- Tetap yang Terkuat, Bigetron Era Juarai UniPin Ladies Series ID Season 3
- Udate Honkai Impact 3 v6.9 Mimpi Usai Kala Fajar Rilis 14 September 2023
- RRQ Mika, GPX Basreng, Kagendra, dan MBR Delphyne Jadi Pembuka Playoff UniPin Ladies Series ID S3
- Bawa 3 Game, HoYoverse Memeriahkan Opening Night Live Gamescom 2023
- Event Terbatas Fluffy Fuzzy Time II Tears of Themis Rilis Agustus 2023
- Ingin Jago Main Mobile Legend? Ini Dia Tips yang Bisa Diikuti
- Hadirkan Bangsa Fontaine, Update Genshin Impact v4.0 Rilis 16 Agustus 2023
- Gandeng Riot Games, Coca-Cola Ultimate Zero Sugar Jadi Minum Edisi Khusus Gamer
Berita Terkait
-
Gandeng Riot Games, Coca-Cola Ultimate Zero Sugar Jadi Minum Edisi Khusus Gamer
-
College Brawl, Game Mobile Genre Fighting Yang Harus Dicoba
-
Mobile Legends vs League of Legends Wild Rift, Keren Mana?
-
Review Undawn, Open World Survival yang Luas Banget dan Kompleks
-
Inilah 5 Game Mobile yang Paling Kerap Dipertandingkan di Kompetisi Esports Indonesia, Apa Saja?
-
Pra Registrasi Dragon Nest 2: Evolution, Berbagai Hadiah Menanti
-
Daftar Agen Valorant Terbaru Juni 2023, Lengkap Masing-masing Class
-
Ultah Ke-3 Romancing SaGa Re;univerSe, Square Enix Siapkah Event Spesial
-
Kode Redeem Seal M Terbaru 24 Mei 2023, Klaim Hadiah Menariknya
-
6 Manfaat Main Mobile Legends Bagi Pemain, Tak Game Berdampak Buruk