Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Terdapat periode di mana lagu anak-anak pernah meledak dan tenar pada zamannya. Foto trio penyanyi cilik yang populer di tahun 90-an ini berhasil menarik perhatian netizen.
Pengguna Facebook dengan akun bernama Chris Woddrich membagikan foto album lawas dari Trio Kwek Kwek.
"Trio Kwek Kwek adalah grup penyanyi cilik yang beranggotakan Leony Vitria Hartanti, Dhea Ananda, dan Alfandy. Grup ini dibentuk pada tahun 1993 oleh Papa T. Bob dan sempat mengeluarkan enam album, dari Rame-Rame sampai Bis Sekolah," bunyi keterangan pada foto.
Trio penyanyi cilik itu menghasilkan 12 album, yang terdiri dari 6 album utama dan 6 album kompilasi. Dhea Ananda dan Leony cukup aktif berkarya di Indonesia sehingga mereka tetap dekat dengan penggemar.
Sementara Alfandy berada di Amerika Serikat dan menjadi dokter di sana sehingga keberadaannya mungkin tidak seeksis dengan dua teman penyanyinya.
Jika zaman now para bocil sering tertangkap menyanyikan lagu orang dewasa, para bocah generasi 90-an ditemani dengan ratusan lagu khusus anak kecil.
Foto lawas memperlihatkan penyanyi cilik dengan busana berwarna hitam. Mereka tersenyum ke arah kamera dengan raut wajah ceria.
Netizen langsung bernostalgia saat melihat foto lawas tersebut. Tak sedikit yang mengingat kenangan masa kecil ketika mereka menyanyikan lagu milik Trio Kwek Kwek.
Deretan lagu berjudul Semua Oke, Katanya, dan Jangan Marah cukup terkenal di era 1990-an. Foto lawas trio penyanyi cilik tahun 90-an mendapat beragam komentar dari netizen.
"Zaman ketika lagu anak masih eksis. Nggak kayak sekarang," kata Da**d A**ial.
"Rindu zaman itu. Sekarang anak kecil sudah menyanyikan lagu orang dewasa," komentar De**w W**.
"Makasih ya Leony, Alfandy, Dea sudah membuat masa kecil saya begitu indah dengan lagu kalian," kata Ri** D**i.
"Indonesia negeriku, orangnya lucu-lucu,"ungkap Ya**n Ma**ni.
"Leony dulu manis banget," pendapat Ko** R**aldi. Itulah tadi foto lawas penyanyi cilik tahun 1990-an yang bikin netizen bernostalgia, bagaimana pendapat kalian?
Terkini
- Dianggap Nistakan Agama, Pakistan Blokir Wikipedia
- Efisiensi Perusahaan, OLX Bakal PHK 15 Persen dari Total Karyawan?
- 7 Foto Hasil Masakan Peserta MasterChef Season 10, Terlalu Amatir Hingga Bikin Geleng-geleng
- Jadi Trending di Twitter, Sosok Tante Lina Bikin Netizen Kena Tipu
- Deretan Fakta Talitha Pavita, Konten Kreator yang Diduga Lecehkan Driver Ojol
- Jadi Tontonan Warga, Buaya Ini Makan Ular Piton di Pinggir Sungai
- Startup Ini Bangun Robot AI Pemetik Tomat, Pangkas Biaya Panen 50 Persen
- Cara Beli Tiket Konser NCT Dream Lewat Loket.com dan Livin by Mandiri
- Bisnis Kemasan Produk, Startup FlexyPack Siap Melantai di Bursa Saham
- 10 Situs Nonton Film Gratisan Legal yang Bisa Kamu Coba
Berita Terkait
-
Deretan Fakta Talitha Pavita, Konten Kreator yang Diduga Lecehkan Driver Ojol
-
Jadi Tontonan Warga, Buaya Ini Makan Ular Piton di Pinggir Sungai
-
Pria Ini Terekam Curi Sandal di Masjid, Netizen: Mobil Elit, Beli Sandal Sulit
-
Viral Video Remaja Keplak Kepala Ibunya Sendiri, Polisi Langsung Turun Tangan
-
Salfok Lihat Penjual Buah Ini, Netizen: Ferdy Sambo Pas Masih Jadi Intel
-
Bocah Bule Ini Dimarahi Sang Ibu, Sikapnya ke Orang Lain Bikin Netizen Terharu
-
Kepala Desa di Sumedang Tampil dengan Rambut Mohawk, Netizen: Gaul!
-
Viral Wanita Melahirkan di Pos 3 Pendakian Gunung Slamet, Netizen: Alhamdulillah Selamat
-
Lihat 2 Sekuriti Berlomba Mainan Ini di Pinggir Jalan, Netizen: Bahagia Itu Sederhana
-
Pengamen Nyanyi Lagu Sheila On 7 di Depan Vokalis Aslinya, Netizen Salfok ke Wajah Duta