Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Apakah kamu pernah merasa pusing, mual, atau bahkan muntah saat bermain game FPS (first-person shooter) seperti Counter Strike dan semacamnya?
Jika ya, kamu mungkin mengalami motion sickness atau penyakit gerak.
Berbagai sumber informasi memaparkan bahwa motion sickness adalah kondisi di mana otak kita bingung karena adanya ketidaksesuaian antara apa yang kita lihat dan apa yang kita rasakan.
Saat bermain game FPS, mata kita melihat gambar yang bergerak seolah-olah kita sedang bergerak di dunia nyata, tetapi tubuh kita tetap diam.
Baca Juga
Lucunya, hal ini menyebabkan otak kita mengira bahwa kita sedang keracunan atau mabuk, dan mencoba untuk mengeluarkan racun tersebut dengan memicu muntah.
Motion sickness bisa dialami oleh siapa saja, tetapi ada beberapa faktor yang bisa meningkatkan risikonya, seperti sensitivitas terhadap gerakan, kebiasaan bermain game, dan kualitas grafis game.
Untuk mengurangi gejala motion sickness saat bermain game FPS, ada beberapa tips yang bisa kamu coba, seperti bermain di ruangan yang terang dan berventilasi baik.
Selain itu bisa dicoba juga untuk mengatur jarak dan sudut pandang layar, mengambil istirahat secara berkala, dan mengonsumsi obat anti-mabuk jika perlu.
Dengan begitu, kamu bisa menikmati game FPS tanpa harus merasa mabuk.
Terkini
- Kolaborasi Pertamina dan UGM untuk Energi Hijau dan Peningkatan Serapan Karbon
- Pakar Mulai Percayakan Peracikan Formula Obat ke AI, Kini Masuk Tahap Uji Klinis
- Ilmuwan Temukan Objek Terpanas di Alam Semesta, Bukan Matahari apalagi Planet
- Asteroid Seukuran Gedung Tiga Lantai Sempat Dekati Bumi namun Tak Usung Bahaya
- Kabar Duka, Penemu Baterai Lithium Ion Meninggal Dunia
- Pengidap Diabetes Meningkat Pesat, Kelak Berpotensi Jangkit 1,3 Miliar Jiwa
- Rusia akan Lakukan Uji Coba Drone Selam yang Bisa Bawa Nuklir
- 3 Mitos Mengonsumsi Daging Kambing, Benarkah Bikin Darah Tinggi?
- Status Pandemi Covid-19 Dicabut, Ini Perbedaan Pandemi dan Endemi
- Digandrungi Artis, Ini 5 Efek Samping Operasi Bariatrik
Berita Terkait
-
Den of Wolves, Game Co-Op Heist Baru Karya Mantan Kreator Payday 1 dan 2
-
Seagate Game Drive PS5 NVMe SSD Resmi Rilis, Berapa Harganya
-
MMORPG Tarisland Luncurkan Closed Beta Kedua, Langsung Cobain
-
Honkai: Star Rail Akan Rilis di PS5 pada 11 Oktober 2023
-
Udate Honkai Impact 3 v6.9 Mimpi Usai Kala Fajar Rilis 14 September 2023
-
Bawa 3 Game, HoYoverse Memeriahkan Opening Night Live Gamescom 2023
-
Event Terbatas Fluffy Fuzzy Time II Tears of Themis Rilis Agustus 2023
-
Ingin Jago Main Mobile Legend? Ini Dia Tips yang Bisa Diikuti
-
Mengenal berbagai genre game online fantasi, simak selengkapnya!
-
Dragon Nest 2 Evolution Resmi Rilis di Indonesia, Download dan Mainkan