Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - POCO Indonesia kembali mengadakan kolaorasi dengan brand lain untuk memberikan produk spesial yang menarik. Seperti paling baru, kolaborasi POCO x Crooz Mini 4WD pada HP baru POCO M4 Pro.
Dalam kolaborasi POCO x Crooz Mini 4WD, menawarkan keuntungan tambahan yang menarik. Yakni kesempatan undian Mini 4WD POCO x Crooz senilai Rp 1.000.000 dan merchandise eksklusif.
Merchandise eksklusif yang dihadirkan dalam kolaborasi POCO dan apparel subculture lokal terkemuka di Indonesia tersebut berupa bucket hat dan kaos POCO x Crooz selama persediaan masih ada.
Poromo kolaborasi ini berlaku untuk setiap POCO M4 Pro di POCO Store yang berlokasi di Crooz Shophouse, Jakarta.
Baca Juga
"POCO melihat ada animo yang besar terhadap hobi Mini 4WD di target pasar kami, sehingga kami wujudkan melalui kolaborasi dengan Crooz ini," Andi Renreng, Head of Marketing POCO Indonesia.
POCO M4 Pro mengusung desain yang ikonik dengan frame kamera belakang yang besar. Pada varian warna POCO Yellow dan Cool Blue, bodi belakang POCO M4 Pro hadir dengan tekstur yang elegan dan tidak mudah meninggalkan bekas sidik jari.
Smartphone POCO ini memiliki bobot yang paling ringan hanya 179,5 gram, dan memiliki dimensi 159,87mm x 73,87mm x 8,09mm, POCO M4 Pro juga memiliki berbagai fitur pendukung seperti sunlight display, reading mode 3.0, dan side fingerprint sensor, serta didukung oleh operating system terbaru MIUI 13.
POCO M4 Pro memiliki keunggulan utama dengan layar 90Hz Super AMOLED yang mampu memberikan pengalaman visual maksimal. Layar yang menawan ini menjadi semakin sempurna dengan dukungan 64MP high resolution triple camera, chipset Mediatek Helio G96 yang powerful, serta baterai berkapasitas besar 5.000mAh dilengkapi dengan 33W Pro fast charging, juga NFC.
Buat kamu yang berminat, jangan sampai melewatkan promo menarik kolaborasi POCO x Crooz ini. Kapan lagi beli POCO M4 Pro mendapatkan undian untuk memenangkan Mini 4WD POCO x Crooz senilai Rp 1.000.000.
Terkini
- Nunggu THR? Simak Dulu 6 Rekomendasi Tablet Murah untuk Tugas Kuliah dan Sekolah, Mulai Sejutaan
- Nokia C31 Harganya Berapa? Berikut Updatenya pada Maret 2023
- Cek Fakta: Kemunculan Nokia Edge Pesaing iPhone: Hoaks atau Bukan?
- Samsung Galaxy F14 Meluncur Pakai Baterai Jumbo 6.000 mAh, Dijual Murah Rp 2 Jutaan
- THR Cair? Ini 5 HP Murah 1-2 Jutaan Kuat untuk Main Mobile Legends
- Pengisi Kategori HP Murah, Redmi A2 Series Akhirnya Resmi Meluncur
- Profil dan Biodata GPX Hanatasia, BA Cantik Senyumnya Bikin Banyak Jomblo Terpana
- Apa Perbedaan POCO F4 5G vs POCO F4 GT?
- Cara Mengganti Nada Dering Alarm HP Xiaomi dengan Lagu Bertema Ramadan
- Ini Link Download Nada Alarm Sahur Mimi Peri, Awas Eargasm
Berita Terkait
-
Berapa Harga POCO M4 Pro Bulan Maret 2023?
-
Manjakan Komunitas, POCO Gelar Kompetisi Free Fire dan Riding Motor
-
7 Fitur Andlan POCO X5 5G Sebagai HP 3 Jutaan Terbaru
-
5 Tips Memaksimalkan Kamera POCO X5 5G, Hasilkan Foto ala Konten Kreator
-
POCO M5s Akhirnya Tersedia Secara Offline
-
Spesifikasi POCO X5 5G, Harga Rp 3 Jutaan Sudah Pakai Jaringan 5G!
-
AURA x POCO Pro Hunt 2023: Pencarian Pro Player Mobile Legends
-
Mulai Dipasarkan, Ini Kelebihan Layar AMOLED POCO X5 5G
-
Harga Mulai Rp 3 Jutaan, Cek Apa Kelebihan POCO X5 5G
-
Siap Rilis di Indonesia, Apa Kelebihan yang Diandalkan POCO X5 5G