Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Jika penampilannya di MPL Season 10 lalu menuai berbagai kritikan, Saykots justru sangat bersinar saat tampil berseragam timnas Indonesia dalam gelaran IESF 2022. Performa apik Saykots ini kemudian menuai berbagai pujian dari sesama pro player.
Pujian untuk penampilan gemilang Saykots yang menjadi kunci kemenangan timnas Indonesia di IESF 2022 ini datang dari dua mantan pro player sekaligus pentolan EVOS Legends, Rekt dan Antimage.
Melalui live streaming di YouTube, Rekt menyamakan performa Saykots yang saat itu menggunakan Yu Zhong dengan dua EXP laner kelas atas di pro scene Mobile Legends yaitu R7 dan Antimage.
"Kelas Saykots! Nge-flank-nya udah kaya Antimage terus teamwork-nya kaya R7. Luar biasa Saykots" ujar Rekt memuji EXP laner baru macan putih ini.
Baca Juga
-
Microsoft Word: Cara Membuat Nomor Halaman Romawi dan Angka di Satu Dokumen
-
Bracket dan Update Hasil Pertandingan IESF World Esports Championship Mobile Legends
-
Kaesang Pangarep Minta Maaf ke Warga Jogja-Solo Jelang Pernikahan, Kenapa?
-
20 Hero Mobile Legends Paling Populer, Kabar Gembira untuk Pengguna Lesley
Dalam debut perdana Saykots bersama timnas Indonesia saat berjumpa dengan timnas Filipina, player EXP lane ini sukses membalikkan keadaan dengan Yu Zhong yang ia gunakan. Alhasil, timnas Indonesia sukses meraih poin kemenangannya.
Sependapat dengan Rekt, Antimage juga menyampaikan pujian untuk penampilan ciamik Saykots saat menggunakan Yu Zhong ini. Tidak main-main, Antimage lalu menyebut Saykots sebagai offlaner nomor satu di Indonesia saat ini.
"Saykots lagi-lagi menggunakan hero power-nya, Yu Zhong. Ngeri Sayktos, gabungan R7 dan Antimage menjadi offlaner nomor satu timnas Indonesia" ungkap Antimage memberi pujian.
Penampilan Saykots saat berseragam timnas Indonesia di IESF 2022 ini memang begitu jauh berbeda dengan debutnya di MPL Season 10 lalu. Saat itu, Saykots menuai berbagai kritikan karena sejumlah kesalahan yang ia lakukan dalam tim war.
Timnas Indonesia divisi Mobile Legends meraih hasil yang ciamik di IESF 2022 ini. Saykots dan kawan-kawan bahkan kini sukses mengamankan posisi upper bracket usai memaksa turun timnas Filipina ke lower bracket.
Terkini
- Honkai: Star Rail Akan Rilis di PS5 pada 11 Oktober 2023
- Tears of Themis Hadirkan Event Oath to Joy pada September 2023
- Tetap yang Terkuat, Bigetron Era Juarai UniPin Ladies Series ID Season 3
- Udate Honkai Impact 3 v6.9 Mimpi Usai Kala Fajar Rilis 14 September 2023
- RRQ Mika, GPX Basreng, Kagendra, dan MBR Delphyne Jadi Pembuka Playoff UniPin Ladies Series ID S3
- Bawa 3 Game, HoYoverse Memeriahkan Opening Night Live Gamescom 2023
- Event Terbatas Fluffy Fuzzy Time II Tears of Themis Rilis Agustus 2023
- Ingin Jago Main Mobile Legend? Ini Dia Tips yang Bisa Diikuti
- Hadirkan Bangsa Fontaine, Update Genshin Impact v4.0 Rilis 16 Agustus 2023
- Gandeng Riot Games, Coca-Cola Ultimate Zero Sugar Jadi Minum Edisi Khusus Gamer
Berita Terkait
-
RRQ Mika, GPX Basreng, Kagendra, dan MBR Delphyne Jadi Pembuka Playoff UniPin Ladies Series ID S3
-
UniPin Ladies Series Season 3: Ajang Unjuk Gigi Tim-Tim MLBB Perempuan Terbesar di Tanah Air
-
Onic Raih Gelar Juara Mobile Legends Snapdragon Pro Series
-
Hero Marksman Baru, Ixia Bakal Rilis Minggu Depan?
-
Apa Arti Hyper Carry di Mobile Legends?
-
Cara Memilih Build Item Mobile Legends, Jangan Salah Pilih
-
5 Counter Hero Nana Mobile Legend
-
Build Item Magic Mobile Legend dan Tips Memilihnya
-
Penjelasan Emblem untuk Fighter dan Tank di Mobile Legends, Pilih Berdasarkan Gaya Serangan
-
4 Hero OP yang Mendapat Nerf di Update Terbaru MLBB, Ada Melissa