Hitekno.com - Jagat maya Indonesia kembali dibuat geram oleh fenomena pengawalan 'Tot tot Wuk wuk' yang seolah tak ada habisnya.
Kali ini, sorotan tajam tertuju pada sebuah mobil listrik futuristik, Tesla Cybertruck, yang terekam kamera melaju mulus di jalan tol dengan pengawalan penuh dari petugas Patwal bermotor hingga mobil dinas berpelat TNI.
Video yang pertama kali meledak di platform TikTok ini menjadi tamparan keras bagi publik, seolah menegaskan bahwa seruan "Stop Tot tot Wuk wuk" yang sempat menggema beberapa waktu lalu hanyalah angin lalu.
Insiden ini tidak hanya memicu kembali perdebatan tentang arogansi di jalan raya, tetapi juga menyulut rasa penasaran besar mengenai siapa sosok di balik kemudi mobil listrik seharga miliaran rupiah tersebut.
Viralnya Sang Pikap Listrik Berpelat Misterius
Berita Terkait
Berita Terkini
-
Kolaborasi Manusia dan Mesin, Local Media Community Gelar Workshop Google AI
-
Registrasi SIM Berbasis Face Recognition Picu Polemik, Publik Soroti Risiko Kebocoran Data Pribadi
-
Registrasi SIM Berbasis Face Recognition Dinilai Berisiko, Pakar Ingatkan Ancaman Privasi dan Penyalahgunaan Data
-
5 Fakta BONDS, Perangkat Pemanas Tembakau dengan Inovasi Teknologi Baru
-
Keamanan Registrasi SIM dengan Face Recognition Masih Dipertanyakan Jelang 2026