Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Melihat atlet eSports profesional yang main game PC pasti mempunyai posisi keyboard dan mouse yang tak standar. Tapi bagaimana dengan anak warnet ketika main?
Umumnya para atlet eSport profesional menempatkan keyboard dan mouse mereka secara ergonomis agar mereka nyaman main game PC dalam jangka waktu lama.
Ketika tangan letih, pastinya akurasi dan reflek mereka akan menurun. Karena itu, mereka memakai posisi anti mainstream agar tetap nyaman.
Umumnya cara-cara ini dipakai oleh pemain game FPS yang butuh akurasi dan refleks tinggi. Namun para pemain MOBA juga tak jarang memakainya.
Baca Juga
-
Tidur Berjamaah di Warnet, Netizen Ngakak dan Salfok ke Bagian Ini
-
Tak Pernah Terpakai, Kondisi Bilik Warnet Ini Miris Sekali
-
Mabar di Warnet, Sekelompok Bocah Ini Main Game Tak Biasa
-
Dua Hari Main Game di Warnet, Ibunya Sampai Memelas Mohon Anaknya Berhenti
-
Warnet dengan Kearifan Lokal, Tempatnya Bikin Geleng Kepala
Melihat cara tersebut, anak warnet pun banyak yang ikutan. Seperti anak satu ini yang punya posisi keyboard miring 90 derajat.
Sehingga siku anak warnet ini bisa santi di atas meja, dan pergelangan tangannya lurus untuk mencegah kelelahan memainkan keyboard.
Posisi anti manstream anak warnet ini viral di Facebook setelah diunggah netizen dengan akun Aleeza Ivanna Kyla ke grup Persatuan OP WARNET indonesia.
Melihat posisi tangan anak warnet ini, netizen pun ramai membahasnya. Hingga foto tersebut viral di Facebook karena diramaikan netizen.
"Ga miring ga asyik," tulis Frans Renaldi.
"Gapapa noob, yg penting keyboard miring," komentar Kintashirakawa.
"Maen miring enaknya pas make magnum," ungkap Muhammad Farhan.
"Kek main kendang," canda Arif Adipati Bezma.
"Kalian terlalu fokus dengan keyboard sehingga tidak memperhatikan apa yg ada di telinga anak tersebut," tulis Frengky Fernando.
Itulah keramaian netizen membahas posisi anak warnet saat main game yang viral di Facebook. Apakah kamu juga punya posisi anti mainstream seperti ini?
Terkini
- Andalkan Sports Science, PB ESI Ungkap Tahapan Seleknas untuk SEA Games 2023
- 3 Hero Mobile Legends Paling Ditakuti di Rank Legends, Bukan Estes!
- Susul Atlet Esports Lain, Pemain RRQ dan EVOS Ini Ikuti Seleknas SEA Games 2023
- 5 Hero Fighter Paling Sakit di Early-Game Mobile Legends, Bisa Menang Cepat!
- Andrian Pauline Jawab Alasan RRQ Hoshi Ganti Nama, Buang Sial?
- Hero Roamer Paling OP dengan Damage Pedih, Nomor 5 Gak Ada Counter!
- Item Penghancur Hero Tank, Langsung Tewas Sekali Tebas!
- Tears of Themis Gelar Event Cozy Couple's Getaway I Pada 6 Februari 2023
- Lihat Sisca Kohl Asyik Joget Begini, Jess No Limit Langsung Lempar HP Mahal Miliknya
- Rangkuman Cerita Game The Last of Us, Petualangan Joel dan Ellie yang Penuh Drama dan Aksi
Berita Terkait
-
Soroti Bocil Main di Jalanan Penuh Lumpur, Netizen: Kebahagiaan Masa Kecil
-
Nasib Punya Istri Penjual Baju Online Shop, Suaminya Malah Berakhir Begini
-
Gendong Sang Anak saat Salat, Pria Muda Bikin Netizen Salut
-
Admin Mobil Listrik Ini Dihujani Pertanyaan Kocak, Netizen Memintanya Sabar
-
Peringatan di Warnet Ini Gokil Abis, Netizen: Menjunjung Nilai Sportifitas
-
Desain Toilet Ini Bikin Salfok, Netizen: Cukup Buat Uji Adrenalin
-
Lihat Foto Ini, Apakah Kamu Bisa Menemukan Kucing Hitam?
-
Jual Nasi Goreng Tanpa Nasi, "Warung" Ini Bikin Netizen Komentar Kocak
-
Main Game di Rental PS Sampai 12 Jam, Netizen: Punya Masalah Apa Pak?
-
Bikin Netizen Keget, Ini 7 Barang Aneh yang Ditemukan dalam Gorengan