Hitekno.com - Dalam unggahan akun @kegblgnunfaedh di Twitter, salah satu chat seorang netizen kepada temannya viral usai pamer iPhone.
Pada percakapan sederhana itu, netizen ini mengatakan jika dirinya baru saja membeli iPhone terbaru dan ingin memamerkannya pada temannya melalui chat.
Chat tersebut diawali dengan menanyakan tempat beli iPhone pada temannya, setelah dijawab ia memberitahu jika ia telah membeli iPhone di iBox.
Dibalas dengan cuek, netizen ini tak terima dan menanyakan kembali seri iPhone berapa yang ia beli pada temannya lagi.
Usai dijawab iPhone berapa yang dimiliki temannya, ia lantas langsung menjawab jika dirinya membeli iPhone 12 pro.
Melihat unggahan tersebut, netizen menuliskan beragam komentar dari netizen di Twitter.
''Pasti zodiaknya gemini'' tulis salah satu netizen di Twitter.
''Bahasnya iPhone tapi tampilan WhatsApp-nya Android'' tulis salah satu komentar netizen di Twitter.
''Merendah untuk meninggi'' komentar netizen lainnya.
''Antara mau pamer atau di hidupnya ga ada yang notice kalo dia itu ada, dan bernafas pula'' tulis netizen lainnya di Twitter.
Baca Juga:
Uji Fitur Baru, Pengguna WhatsApp Bisa Pindahkan Chat dari iOS ke Android
''Halal digebukin temen kayak gini'' ujar salah satu netizen.
Unggahan potret chat pamer iPhone ini lantas viral di Twitter dan mendapatkan lebih dari 7,7 ribu likes.
Berita Terkait
Berita Terkini
-
Kolaborasi Manusia dan Mesin, Local Media Community Gelar Workshop Google AI
-
Registrasi SIM Berbasis Face Recognition Picu Polemik, Publik Soroti Risiko Kebocoran Data Pribadi
-
Registrasi SIM Berbasis Face Recognition Dinilai Berisiko, Pakar Ingatkan Ancaman Privasi dan Penyalahgunaan Data
-
5 Fakta BONDS, Perangkat Pemanas Tembakau dengan Inovasi Teknologi Baru
-
Keamanan Registrasi SIM dengan Face Recognition Masih Dipertanyakan Jelang 2026