Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Penggemar sepak bola dibuat geger usai kabar pengumuman kedatangan Joao Felix ke Chelsea. Menyambut pengumuman ini, ranah Twitter kemudian diramaikan dengan berbagai meme kocak kedatangan Joao Felix ke Chelsea.
Pentolan timnas Portugal ini mencuri perhatian banyak klub saat tampil ciamik di Piala Dunia 2022 lalu. Walaupun gagal membawa timnas Portugal ke partai final dalam laga itu, Joao Felix tetap menjadi sorotan dengan performanya.
Setelah sempat menjadi rebutan, Joao Felix akhirnya memutuskan untuk menjadi player pinjaman Chelsea dari Atletico Madrid. The Blues mendapatkan pemain 23 tahun ini dengan biaya 11 juta euro atau sekitar Rp 183 miliar.
Menyambut kedatangan Joao Felix ke Chelsea, penggemar sepak bola memberi reaksi beragam. Di media sosial, berbagai meme kocak kedatangan Joao Felix ke Chelsea ramai di Twitter. Berikut beberapa di antaranya.
Baca Juga
-
Penjelasan Peneliti BRIN Soal Pulau Baru Muncul di Tanimbar Usai Gempa Maluku
-
Ditenagai MediaTek Helio A22, POCO C50 Jalankan Android 12 Go Edition
-
Jadwal M4 World Championship Hari Ini, RRQ Hoshi vs Blacklist International Main Jam Berapa?
-
M4 World Championship: Preview RRQ Hoshi vs Blacklist International
1. Begini kira-kira kebahagiaan penggemar Chelsea usai Joao Felix bergabung dengan tim. Namun, hal ini tetap saja membuat The Blues masih berada di papan bawah klasemen Liga Inggris.
2. Jika Arsenal sedang berbahagia di puncak, meme ini menunjukan posisi Chelsea yang berada di bawah laut.
3. Netizen menyamakan situasi Chelsea dengan tim sepak bola di film Kung Fu Hustle ini.
4. Foto kemenangan UEFA Champions League 2020-2021 ini kembali diunggah netizen bersama posisi Chelsea di klasemen Liga Inggris.
5. Bukannya optimis, netizen rupanya sudah pesimis dengan efek kedatangan Joao Felix ke Chelsea.
Jadi perbincangan hangat di Twitter, melihat berbagai meme kocak kedatangan Joao Felix ke Chelsea yang ramai di Twitter ini, netizen lalu meninggalkan berbagai komentarnya.
"Bang udah bang" balas netizen.
"Arsenal peringkat 1, Juventus udah peringkat 2, Chelsea mane?" komentar akun lainnya.
"Menghabiskan banyak uang, tapi mereka tetap di urutan ke-10" ungkap netizen.
Terkini
- Meta Serius Mengembangkan Teknologi AI, Metaverse Tak Dilupakan
- Apa Itu TikTok Affiliate Program? Ini Syarat dan Manfaatnya
- Dituduh Kumpulkan Data Pengguna TikTok di AS, China Layangkan Bantahan Keras
- Dituduh Memata-matai Pengguna di AS, CEO TikTok Sindir Facebook
- TikTok Bantah Keterlibatan dengan Partai Komunis Tiongkok
- Link Download Nada Alarm Sahur Kobo Kanaeru
- Aksi Imam Sholat Tarawih Asyik Live TikTok Tuai Kontroversi, Netizen: Manusia Sudah Terjajah dengan Sosmed
- Sedang Sholat Tarawih, Gambar di Baju Pria Ini Bikin Netizen Elus Dada
- Lucinta Luna Pakai Hijab, Netizen Tinggalkan Komentar Kocak Begini
- Warga Asyik Dangdutan di Depan Masjid Bareng Biduan Ini, Netizen: Kiamat Sudah Dekat
Berita Terkait
-
Susul Twitter, Facebook dan Instagram Hadirkan Layanan Berlangganan yang Lebih Mahal
-
Apakah OnePlus akan Balik ke Indonesia? Kemunculan Akun Twitter Ini Memantik Spekulasi
-
Bjorka Ejek BPJS Ketenagakerjaan, Sang Hacker Mulai Aktif di Telegram dan Twitter
-
Minta Maaf, Elon Musk Menyesal Telah Merendahkan Karyawan Difabel di Twitter
-
Bank Silicon Valley Bangkrut, Elon Musk Tertarik untuk Memborongnya?
-
Meta Siapkan Pesaing Twitter, Perang Medsos Makin Ramai
-
Belum Selesai, Elon Musk Kembali PHK 50 Karyawan Twitter
-
Startup AI Gugat Twitter, Klaim Kerugian Capai Miliaran
-
Apa Itu Social Media Specialist? Ini Tanggung Jawab dan Skill yang Dibutuhkan
-
Eror dan Tidak Bisa Diakses, Mbanking BCA Rajai Kolom Trending di Twitter