Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Cover lagu atau menyanyikan ulang lagu dari seorang penyanyi terkenal kini kerap dilakukan beberapa orang untuk dijadikan konten sebuah video di YouTube atau media sosial lainnya.
Sama seperti yang dilakukan bocah laki-laki yang videonya viral usai diunggah di Twitter.
Pemilik akun @Violavivi27 ini lantas menjadi perhatian netizen Indonesia.
Tak diketahui siapa nama bocah tersebut, namun suaranya yang lembut saat menyanyikan lagu Fiersa Besari berjudul Celengan Rindu ini tiba-tiba tehenti.
Baca Juga
-
Google Doodle Rayakan Ulang Tahun Wartawati Indonesia, Ani Idrus ke-101
-
Rilis November 2020, Ini Bocoran Harga PlayStation 5
-
Pamer Hubungan Baik dengan Mantan, Kisah Gadis Ini Curi Perhatian
-
Senjata Baru Huawei, Ark Compiler Raih Northeast Asia Excellent Award
-
Lanjut Keributan Tous Les Jours, Netizen Malah Serang Aplikasi Asal Prancis
Asyik menyanyikan lagu tersebut, bocah yang memakan baju biru ini tiba-tiba terhenti, karena kain yang ia jadikan background videonya tersebut terlepas dari tembok.
Respon kocaknya ini lantas menarik perhatian dan membuat netizen tertawa.
Saat background terjatuh, seketika ia langsung berteriak ''What? Ucul (terlepas) Astaghfirullahaladzim.''
Kecewa dengan kainnya yang tiba-tiba lepas, bocah laki-laki tersebut malah berceloteh sendiri sambil membenarkan kain tersebut kembali.
Respon kocaknya ini lantas mendapatkan komentar yang beragam dari netizen di Twitter.
@Rizalsfdn ''Ekspresi ketika nyebut ''ucul'' bikin ngakak''
@Ini_aldi ''Adekk. kerudung mamak kenapa kamu ambil hah!''
@sinanasaja ''Bagus suaranya''
@polarkoid ''astaghfirullahadzim nya bagus bener ini kek ada qalqalah''
Video tersebut direspon oleh pemilik lagu Fiersa Besari hingga viral dan mendapatkan lebih dari 29 ribu retweets dan 46 ribu likes di Twitter.
Terkini
- Salfok Tas di Potret Tiga Murid Sekolah Tahun 1983, Netizen: Cuma Dipakai Anak Orang Kaya
- Minder Lihat Kamar Mewah Gadis di Video TikTok Ini, Netizen: Kaya Kerajaan Sunda Empire
- Bocah SD Diminta Menggambar Sang Guru, Hasilnya Jadi Seperti Ini
- Lihat Foto Lawas Penyiar Radio 1948, Netizen Puji Outfit dan Paras Cantiknya
- Mobil Innova dan Fortuner Adu Banteng, Netizen Ikut Nyesek Gegara Hal Ini
- Cara Nonton Bola Online di Vidio dengan Kualitas HD
- Gojek Gelar Kompetisi Kreasi Pewarta Anak Bangsa 2022
- Niagahoster: PSE Kominfo Seharusnya Memberikan Rasa Aman Bagi Masyarakat
- Wanita Curhat Pagar Rumah Dijadikan Tempat Jemuran Tetangga, Netizen Beri Saran Kocak
- Lihat Wanita Diduga Pengemis Lagi Hitung Duit, Netizen: Jadi Kasihan Sama Diri Sendiri
Berita Terkait
-
Lihat Pemandangan Tidak Biasa di Kelas, Reaksi Dua Siswa Ini Bikin Netizen Prihatin
-
Bangku Sekolah di Ruang Kelas Ini Didesain Tidak Biasa, Netizen: Kaya Gitu Biar Apa Sih?
-
Jarang Cek HP Pacar, Gadis Kaget Baca Pesan-pesan di Aplikasi Ini
-
Order Makanan di Aplikasi, Customer Minder Baca Nama Driver Ojol
-
Pacaran Santai Ala Pasangan Wibu Ini Bikin Iri, Netizen: Kapan Ya?
-
Potret Bocah Citayam Tahun 1901, Netizen Soroti Fashion Style Hits Sejak Dulu Ini
-
Gadis Cantik Foto di Depan Spanduk Polisi, Netizen Malah Salfok Lihat Hal Ini
-
Bidan Muda Tulis Pesan Begini untuk Pria Berseragam, Netizen: Cringe Banget
-
Pria Disapa Begini Oleh Luhut Binsar Pandjaitan, Netizen: Deg-degan Gue Lihatnya
-
Emak-emak Masak Spaghetti dengan Cara Begini, Netizen: Ditunggu Permintaan Maafnya Buk