Aktifkan Notifikasimu
Jadilah yang pertama menerima update berita penting dan informasi menarik lainnya.
Hitekno.com - Cara membuat CV lamaran kerja online sebenarnya sangat mudah. CV adalah ringkasan tertulis singkat tentang keterampilan, pencapaian, dan pengalaman kamu yang berhubungan dengan peran yang kamu inginkan. CV digunakan pada tahap pertama melamar pekerjaan. Perusahaan sering kali meminta CV sebagai pengganti formulir lamaran.
Ini adalah kesempatan pertama kamu untuk mempromosikan diri kamu kepada pemberi kerja. CV yang baik akan membawa kamu ke wawancara. Gunakan CV untuk memperkenalkan diri kamu kepada perusahaan tempat kamu ingin bekerja. Sekarang kamu bisa membuat CV lamaran kerja online.
Salah satunya dengan aplikasi Canva. Kamu bisa membuat CV dengan cepat dan menarik. Berikut cara membuat CV lamaran kerja online yang tim HiTekno.com rangkum untuk kamu.
Format CV yang Wajib Diisi
Baca Juga
1. Data diri seperti nama lengkap, tempat dan tanggal lahir, alamat, nomor telepon yang bisa dihubungi, alamat email.
2. Riwayat pendidikan yang mencakup almamater dan gelar.
3. Pengalaman kerja mencakup posisi yang pernah ditempati, durasi bekerja, job description, perusahaan tempat bekerja, sertakan pula pengalaman kegiatan organisasi, sukarelawan, maupun magang.
4. Keterampilan pendukung yang memuat keahlian dalam melaksanakan tugas dan pekerjaan.
Poin-poin penting di atas dicantumkan secara urut. Sertakan deskripsi atau penjelasan yang diperlukan pada setiap poin, sehingga perjalanan hidup kamu tergambar lengkap dan jelas. Jika ada, tuliskan pula pencapaian seperti kejuaraan kompetisi atau tambahan informasi lain yang dirasa perlu dicantumkan sebagai bagian dari isi CV.
Cara Membuat CV Lamaran Kerja Online
⢠Klik menu Templates di bagian bawah.
⢠Klik "Resume" pada kolom pencarian di bagian atas.
⢠Pilih template yang dirasa menarik. Jika ingin membuat dengan desain sendiri, pilih Blank.
⢠Cara membuat CV lamaran kerja online selanjutnya kamu hanya perlu mengubah format di template dengan data diri kamu.
⢠Setelah itu Save.
⢠Cara membuat CV lamaran kerja online selesai.
Sebagai informasi, ada cukup banyak pilihan template yang bisa kamu pakai. Biasanya para pengguna memilih kategori "Corporate Resume" atau "Creative Resume". Itu tadi cara membuat CV lamaran kerja online, selain melalui website, kamu juga bisa mendesain CV kamu di smartphone dengan mengunduh Canva melalui App Store atau Play Store. Selamat mencoba.
Tag
Terkini
- Bagaimana Cara Top Up E-Toll Lewat M-Banking BNI? Simak Biar Mudik Lebaran Jadi Lancar
- Mudik Gratis PLN Mobile 2023: Apa Syaratnya dan Bagaimana Cek Cara Daftarnya?
- Bagaimana Cara Top Up E-Toll BCA untuk Mudik Lebaran 2023? Ini 3 Metodenya
- Italia Keluarkan Regulasi Anti-AI, Ini Sebabnya
- Viral Ayah Pukuli Anak di Area Sekolah, Berujung Minta Maaf Setelah Didatangi Polisi
- Buntut Kasus Korupsi BTS BAKTI Kominfo, Kejagung Cekal 2 Orang Ini ke Luar Negeri
- Ratusan Jemaah Umrah Ditipu Travel Naila, Modus Catut Nama Ulama
- Arti April Mop? Ini Sejarah Asal-Usulnya
- Viral Duta Sheila On 7 Terekam Makan di Warteg, Netizen: Vokalis Sederhana, Band Berkelas
- Viral FIFA Sebut Indonesia Ora Sepele
Berita Terkait
-
Samsung Hadirkan Promo Khusus Ramadan, Ada Diskon hingga 39 Persen di Toko Online
-
Bagaimana Cara Cek Tarif Tol Secara Online di HP? Berguna saat Mudik Lebaran
-
Cara Cek Tarif Tol di Maps Online, Anti Ribet saat Mudik Lebaran
-
4 Situs untuk Bayar Zakat Online yang Aman: Siapa Saja yang Berhak Menerima?
-
Boy William Hingga Denny Cagur Ketahuan Promosikan Judi Online, Netizen: Masa Gak Research?
-
Pakar Ungkap Virus HP Botnet Trojan, Mobile Banking Jadi Incaran
-
Netizen Tuding Deretan Artis Ini Pernah Promosikan Judi Online, Ada Denny Cagur hingga Ari Lasso
-
Terungkap Kasus Judi Online Berkedok Trading, Omzet Capai Miliaran Rupiah per Bulan
-
6 Aplikasi Kalkulator Zakat Online Terbaik Ramadan 2023
-
5 Rekomendasi Aplikasi Booking Tiket untuk Mudik Lebaran